Setiap Amal Perbuatan Tergantung dengan Apa yang Diniatkannya


Dalam hadits Shohih Bukhori dan Muslim 

إنما الأعمال بالنيات وإنما لكل امري ما نوي فمن كانت هجرته إلي الله ورسوله، فهجرته إلي الله ورسوله، ومن كانت هجرته لدنيا يصيبها، أو امرأة ينكحها، فهجرته إلي ما هاجر إليه
Artinya: “Setiap amal disertai dengan niat, Setiap amal seseorang tergantung dengan apa yang diniatkannya. Karena itu, siapa saja yang hijrahnya dengan apa yang diniatkannya, karena itu siaa saja yang hijrahnya (dari Makkah ke Madinah) karena Allah dan Rasul-Nya, maka hijrahnya tertuju kepada Allah dan Rasul-Nya. Tetapi siapa saja yang melakukan hijrah demi kepentingan dunia yang akan diperolehnya atau karena perempuan yang akan dinikahinya maka hijrahnya sebatas kepada sesuatu yang menjadi tujuannya (dan tidak sampa tertuju kepada Allah).

إنما الأعمال بالنيات وإنما لكل امري ما نوي 
Dua jumlah ini menjadi perbedaan di kalangan para ulama’ didalamnya.

Sebagian ulama mengatakan : “sesugguhnya dua jumlah (kalimat) ini mempunyai makna satu, dan sesungguhnya jumlah (kalimat) yang kedua sebagai penguat untuk jumlah yang pertama.

Dan tetapi ini tidak benar, dan itu tadi dikarenakan sesungguhnya asal dari perkataan menjadi dasar bukan penguatan, dan kemudian sesungguhnya keduanya itu menjadi pembeda yang sangat besar diantara dua jumlah (kalimat). Kalimat pertama adalah sebab dan kalimat kedua adalah hasil.

فالأولي سبب، والثانية نتيجة
الأولي: سبب يبين فيها النبي صلي الله عليه وسلم أن كل عمل لابد فيه من نية
إذن: الأساس أه ما من عمل إلا بنية، ولكن النيات تختلف وتتابين.
نتيجة ذلك قال: ((وإنما لكل أمري ما نوي)) ؛ فكل امريء له ما نوي: إن نوي الله والدار الآخر في أعماله الشرعية، حصل له ذلك،

Jumlah (kalimat) yang pertama sebab yang mana Nabi Muhammad menjelaskan  sesungguhnya di setiap amal perbuatan itu harus ada didalamnya dari niat, 

Kemudian, dasar dari itu adalah . tidak ada dari amal perbuatan kecuali ada niat, dan tetapi setiap niat-nita itu berbeda.

Hasil dari yang ttersebut adalah “dan sesungguhnya setiap perbuatan itu tergantung dengan apa yang diniatkannya” maka setiap sesuatu mempunyai apa yang diniatkan, jika kita niat karena allah dan kehidupan akhirat di dalam semua perbuatan kita yang syar’iyyah maka kita akan mendapatkan hasil seperti niat tersebut tadi.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Setiap Amal Perbuatan Tergantung dengan Apa yang Diniatkannya"

Posting Komentar